1.
Alpukat avozilla
Avozilla diklaim
sebagai salah satu jenis alpukat terbesar di dunia. Ukuran alpukat satu ini
hampir sebesar kepala manusia.
Sebenarnya berasal
dari sebuah perusahaan di Afrika Selatan yang kemudian laris manis di pasar
Australia. Selain memiliki ukuran yang jumbo, avozilla juga punya tekstur
daging buah yang lembut.
2.
Alpukat leher panjang
Satu lagi jenis
alpukat yang baru-baru ini heboh di media sosial, alpukat leher panjang
atau long neck avocado namanya. Alpukat yang tumbuh di South
Florida, Amerika Serikat, ini diklaim cukup langka dan dapat digolongkan
sebagai buah eksotis.
No comments:
Post a Comment